Selamat Datang di Laman Resmi
PROGRAM STUDI INFORMATIKA
INFORMASI MAHASISWA
Informasi lengkap seputar kegiatan akademik, fasilitas pembelajaran, dan layanan mahasiswa Program Studi Informatika di UMUKA Solo.
Profil Program Studi Informatika
Di Universitas Muhammadiyah Karanganyar Solo (UMUKA Solo), Program Studi Informatika berada di bawah naungan Fakultas Sains dan Teknologi (FST). Program Studi Informatika UMUKA Solo senantiasa menjaga dan meningkatkan fasilitas pembelajaran, baik ruang kelas maupun laboratorium, agar selalu selaras dengan perkembangan zaman.
Berita Program Studi
UMUKA dan Bank Infaq Islamic Karanganyar Gandeng YGID – Pinjaman Tanpa Bunga untuk Penguatan Ekonomi Pedagang Pasar Tradisional Universitas Muhammadiyah Karanganyar (UMUKA) telah menjalin kerja...
Kami mengucapkan selamat kepada tim dosen kami atas penerimaan pendanaan dari Kemenristek tahun 2024 untuk Program Kreativitas Mahasiswa (PKM). Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan literasi siswa...
Informatika UMUKA, Karanganyar – Universitas Muhammadiyah Karanganyar (Umuka) berhasil mencetak sejarah dengan menerima pendanaan dari Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) oleh Kementerian Pendidikan...